HAUL AKBAR SAYYID ALAWI AL MALIKI



Senin 23 januari sampang Madura
Setiap tahun Haul Sayyid Alawi Almaliki di adakan di pondok pesantren At Taroqqi Sampang Madura .meskipun KH Alawi Muhammad dan Sayyid Abbas wafat tidak mengurangi jumlah jamaah yang hadir bahkan semakin tahun semakin bertambah kehadiran para jamaah dari berbagai kabupaten.
Setiap tahun acara tersebut di hadir oleh Abuya Sayyid Abbas al Maliki sewafat beliau dignti dengan Sayyid Alawi al Maliki namun pada tahun sekarang di Hadiri oleh putra Abuya Sayyid Abbas yang pertama yaitu Sayyid Ashim Abbas Al Maliki yang menggantikankan majlis Maulid Abuya Sayyid Abbas Al Maliki di Makkah Al mukrromah sedangkan Sayyid Alawi Al Maliki Menggantikan Abuya Sayyid Abbas dalam bidang Ta’lim  .

Beliau berpesan agar selalu ber husnuddhon kepada Allah SWT dan kepada sesama Muslim agar di bukakan pintu Rahmat Allah SWT,dan tidak berkecil hati dating kemajlis dzikir ini karna siapa yang Hadir ke Majlis dzikir dan berdoa kepada Allah dengan Hati yang bersih Niscaya di kabulkan doanya .
Badiuz zaman Said An Nursi berkata bahwa “Sayyid Alawi adalah wali kutub di zamannya dan keilmuannya seluas samudra”
Acara tersebat di hadiri oleh puluhan ribu para jamaah dan ratusan para Ulama’  dari berbagai Daerah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar